Diduga Edarkan Sabu di Janapria, Dua Pria Asal Pringgarata Diamankan Polres Loteng

RADIO LOMBOK FM, Lombok Tengah, (NTB) – Satuan Reserse Narkoba Polres Lombok Tengah berhasil mengamankan dua orang terduga pelaku asal Kecamatan Pringgarata diduga edarkan narkoba jenis sabu di wilayah Kecamatan Janapria, Senin (10/11). ‎ ‎”Kedua terduga berinisial D (35) dan S (28) merupakan warga Kecamatan Pringgarata,” kata Kasat More...

by admin | Published 1 week ago
By admin On Tuesday, November 11th, 2025
0 Comments

Pemkab Lombok Tengah Gelar Sosialisasi Anti Korupsi dan Gratifikasi

RADIO LOMBOK FM, Lombok Tengah – Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah menggelar Sosialisasi Anti Korupsi dan Gratifikasi yang diikuti oleh seluruh jajaran pejabat daerah, mulai dari kepala OPD, anggota DPRD, kepala More...

By admin On Friday, November 7th, 2025
0 Comments

Wabup Lombok Tengah Menandatangani MOU Dengan Rektor Undiksha

RADIO LOMBOK FM, PRAYA – Wakil Bupati Lombok Tengah Dr. H. M. Nursiah, S.Sos., M.Si. menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan Rektor Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha), Jumat (7/11/2025), di Ballroom More...

By admin On Friday, November 7th, 2025
0 Comments

Lombok Tengah Satu-satunya di NTB Terapkan Manajemen Talenta ASN, 53 Pejabat Jalani Asesmen

RADIO LOMBOK FM, Lombok Tengah -Sebanyak 53 pejabat administrator di lingkungan Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah mulai menjalani asesmen dengan metode sedang, yang berlangsung sejak 6 hingga 14 November 2025. More...