Published On: Tue, Aug 18th, 2015

Bawa Sabu Siswa SMA Di Praya Timur Di Amankan Polisi

dibaca 3,699 kali
Share This
Tags

F-BARANG BUKTI SABURADIO LOMBOK FM- Salah satu murid SMA 1 Praya Timur diamanakan Satnarkoba polres lombok tengah, karena memebawa satu poket narkoba kesekolah.
pelajar itu diamankan setelah pihak guru curiga dengan kelakukan salah satu muridnya, sehingga dilakukan pemeriksaan dan ditemukan satu poket sabu di dalam tasnya.

Terungkapnya sp membawa sabu berawal ketika sp dan rv sering mengisap sabu di rumah sp bersama teman-temannya, rv meminta sp unutk kemblai memebli sabu kepada salah satu bandar sabu di praya timur seharga 100.000 rupiah, setelah mereka selesai menghisap sabu mereka berangkat sekolah, dan sisa sabu itu di taruh sp di tasnya,setelah sesampai disekolah,dewan guru merasa curiga dengan tingkah laku sp di sekolah,hingga memeriksa tas korban, dan bener saja,guru sp menemukan satu poket sabu yang dibungkus dalam palstik kecil. Atas kejadian ini sp di amankan di polsek praya timur dan digelandang ke polres Lombok Tengah untuk dilakukan penyelidikan.

Kapolres Lombok Tengah AKBP. Nurodin membenarkan jika salah satu siswa SMA menjadi pengedar dan pemakai sabu dan pihkanya akan melakukan langkah pencegahan dengan meningkatkan sosialisasi kepada siswa-siswa dan masyarakat.

Lebih lanjut AKBP Nurodin menjelaskan“karena dia masih anak-anak maka kita kenakan pasal, perlidungan anak, sehingga langkah pencegahan akan terus kita tingkatkan, dan kita akan terus kaji denga langkah langkah yang lebih keras kerena selama ini pihkanya sudah sangat sering menemukan persolan narkoba yang melibaktan anak ini, sehingga pihak kami akan bekerja sama dengan kepala sekolah untuk malakukan pencegahan.’’katanya.

Lebih lanjut Kapolres menegaskan, masuknya narkoba kedalam lingkungan sekolah di kabupaten Lombok Tengah, sangat mengkhawatirkan semua pihak terutama lingkungan pendidikan, sehingga peran orang tua lebih ditingkatkan untuk mengawasi semua pergaulan anak-anak mereka supaya tidak terjerumus memakai narkoba. |003|004|

Iklan Teks


Raih ketenangan dengan akses yang luas di Bank Muamalat
Jasa pegadaian berprinsip syariah Islam, kunjungi situs resmi Pegadaian Syariah
Memberikan yang terbaik sesuai kaidah Islam, kunjungi situs resmi BNI Syariah